Republika Online - Prinsip Kemerdekaan: "Prinsip Kemerdekaan
Oleh Ahmad Syaikhu
Sebuah mahfudzhat (kata-kata bijak) menyebutkan, ''Kemerdekaan seorang manusia dibatasi oleh kemerdekaan manusia lainnya.''
Artinya, kemerdekaan yang dimiliki setiap individu tidaklah bebas tanpa batas, tapi memiliki batasan yang memayungi di antara hak dan kewajiban terhadap pribadi atau orang lain.
Dimulai dari hak dan kewajiban, kemerdekaan dapat dimaknai dari dua sisi. Pertama, menyadari bahwa kemerdekaan tidak datang dengan sendirinya meski ia adalah fitrah. Dan, kemerdekaan adalah anugerah besar Allah SWT yang diberikan kepada hamba-hamba-Nya."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar